Friday, 14 March 2014
SELEKSI GURU, KEPALA SEKOLAH, PENGAWAS BERPRESTASI
IKUTI DAN MERIAHKAN LOMBA PEMILIHAN GURU, KEPALA, PENGAWAS SEKOLAH DAN GURU PLB BERDEDIKASI KABUPATEN GROBOGAN TAHUN 2014
KLASIFIKASI PESERTA :
1. GURU DAN KEPALA SEKOLAH TK, SD, SMP, SMA DAN SMK
2. PENGAWAS TK/SD, SMP, SMA DAN SMK
3. GURU PLB DAN PAMONG BELAJAR
KETENTUAN PESERTA :
1. Guru, Kepala Sekolah, Pengawas, PLB, Pamong yang PNS atau bukan PNS yang masih aktif melaksanakan PBM
2. Memiliki kualifikasi Akademik minimal S.1
3 Memilik Masa kerja sesuai dengan ketentuan yang ada
4. Memiliki beban kerja minimal 24 jam
5. Mampu membuat PTK/PTS dan mampu mempresentasikan
6. Belum pernah meraih juara Tingkat 1 Tingkat Propinsi
PETUNJUK GURU BERPRESTASI TAHUN 2014 DAPAT DI DOWNLOAD PADA LINK DIBAWAH INI :
Guru dan Kepala Sekolah SMK
Guru, Kepala Sekolah dan Tutor SMA
Pengawas Sekolah
PKLK
INFORMASI LEBIH LANJUT BISA MENGHUBUNGI BAPAK Drs. SUNARDI, MM. BIDANG PMPTK NO. HP. 081390972185
Wednesday, 5 March 2014
PEMERITAHUAN PENGUMPULAN BSD (BACKUP SINKRON DAPODIK)
BERDASARKAN RAKOR PERCEPATAN PENYALURAN TUNJANGAN, TANGGAL 4 - 6 MARET 2014 DENGAN P2TK DIKDAS DI JAKARTA. KAMI BERITAHUKAN KEPADA SELURUH KEPALA UPTD PENDIDIKAN DAN KEPALA SEKOLAH SMP UNTUK MENGINFORMASIKAN KEPADA OPERATOR DAPODIKDAS PADA SEKOLAH SD DAN SMP UNTUK MENGIRIMKAN BSD ( BACKUP SINKRON DAPODIK ) PALING LAMBAT HARI SENIN TANGGAL 10 MARET 2014 SEBELUM JAM. 12.00 WIB.
DI DINAS PENDIDIKAN KAB. GROBOGAN BIDANG PMPTK
MOHON SEGERA DI TINDAKLANJUTI DEMI KELANCARAN PENYALURAN ANEKA TUNJANGAN
DEMIKIAN UNTUK DI PERHATIKAN
TTD
TIM BSD KAB. GROBOGAN
Subscribe to:
Posts (Atom)